Enter your keyword

Author: admin

Kanazawa University Student Exchange Program (KUSEP)

Bersama ini kami sampaikan dengan hormat informasi tawaran pertukaran mahasiswa yaitu Kanazawa University Student Exchange Program (KUSEP) untuk penerimaan bulan Oktober 2011. Persyaratan yang harus dipenuhi terdiri dari: 1. Mahasiswa Program S1 angkatan 2008 dan Mahasiswa Program S2 angkatan 2010 2.  TOEFL atau IELTS, dengan nilai minimal: TOEFL 550, IELTS 6.5 3.  Curriculum Vitae 4.  […]

Tohoku University International Program in Liberal Arts (IPLA) 2011-2012

Tohoku University memberikan tawaran pertukaran mahasiswa yaitu International Program in Liberal Arts (IPLA) 2011-2012. Persyaratan: 1. Mahasiswa program S1 angkatan 2008 2. Curriculum Vitae 3. Transkrip akademik 4. TOEFL atau IELTS, dengan nilai minimal: TOEFL 550, IELTS 6.5 Berkas aplikasi di atas mohon diserahkan ke International Relation Office ITB, paling lambat tanggal  22 Februari 2011 […]

China-AUN Scholarship 2011

China-AUN Scholarship is a scholarship scheme under Chinese Government Scholarship offering 20 scholarships for  Master’s and Doctoral Degree annually to citizens of ASEAN member countries. Interested applicants may apply for this scholarship and send the application materials to the AUN Secretariat by 21 April 2010. The Chinese Scholarship Council (CSC) will be solely responsible for the […]

Pengumuman Proses Seleksi Total Summer School & Scholarship 2011

Berikut ini kami sampaikan nama-nama yang lolos seleksi administrasi untuk mengikuti Proses Seleksi berikutnya untuk Program TOTAL Summer School dan Scholarship 2011. Bagi yang namanya tercantum dalam daftar harap memperhatikan hal-hal sebagai berikut: 1. Wajib menghadiri presentasi pada Senin, 7 Februari 2011 Pukul 08.00 – 10.00 WIB Tempat di R.9311, Labtek. VI Lt. 1 Jalan […]

National Central University, Taiwan

National Central University, Taiwan, akan memberikan presentasi mengenai program beasiswa serta melakukan wawancara kepada para mahasiswa dan lulusan di Institut Teknologi Bandung. Rabu, 23 Februari 2011 13.00 WIB – selesai Ruang 9311 (Multimedia) Labtek VI Lt. 1 Jalan Ganesha No. 10 Bandung Persyaratan yang harus dipenuhi yaitu: 1.     Mahasiswa S1 dan S2 2.     Transkrip Akademik […]

American Indonesian Exchange Foundation (AMINEF)

American Indonesian Exchange Foundation (AMINEF) akan memberikan presentasi mengenai program beasiswa Fulbright, program beasiswa Fulbright-DIKTI, dan program beasiswa khusus lainnya untuk program tahun 2012 kepada para mahasiswa dan lulusan di Institut Teknologi Bandung. Kamis, 10 Februari 2011 10.00 – 11.00 WIB Ruang 9311 (Multimedia) Labtek VI Lt. 1 Jalan Ganesha No. 10 Bandung (Pendaftaran untuk […]

National University of Singapore

National University of Singapore (NUS) memberikan tawaran pertukaran mahasiswa untuk Academic Year 2011/2012 melalui progam-program berikut ini: * Coursework * Research * Internship Semester 1 – perkuliahan mulai bulan Agustus 2011 Semester 2 – perkuliahan mulai bulan Januari 2012 Persyaratan: 1. Mahasiswa program S1 angkatan 2007 dan 2008 2. Curriculum Vitae 3. Transkrip akademik 4. […]

Technische Universität München

Technische Universität München, Jerman, memberikan tawaran kepada mahasiswa S1 yang ingin melanjutkan jenjang pendidikan selanjutnya di bidang Communications Engineering. Brosur mengenai program tersebut dapat dilihat di International Relation Office ITB, Jalan Ganesha 17, Bandung. Informasi lebih lanjut dapat diakses di alamat website: http://www.master.ei.tum.de/